Resep Mie Goreng Sedap & Mudah Dibuat Dalam 10 Menit

By Unknown on Rabu, 30 Maret 2016

Mie goreng merupakan salah satu makanan terpopuler se-Indonesia selain nasi goreng. Bahan baku utama sesuai dengan namanya yakni mie kuning yang digoreng bersama minyak, campuran daging, sayuran dan rempah-rempah khas nusantara. Saking enaknya dan punya banyak penggemar, sejumlah produsen makanan cepat saji ternama merilis produk mie goreng instan siap masak dan santap.Kehadiran mie goreng instan
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...